Home Android Cara Root Xiaomi Redmi 4X Menggunakan PC

Cara Root Xiaomi Redmi 4X Menggunakan PC

0

Cara Root Xiaomi Redmi 4X Menggunakan PC – Root atau rooting adalah salah satu cara untuk masuk kedalam sistem di android dengan melakukan rooting kita bisa mendapatkan akses penuh di sistem android meskipun cara ini berbahaya bagi android akan tetapi banyak manfaat yang bisa anda dapatkan setelah android yang kita miliki melakukan root.

Dengan melakukan root anda bisa memodifikasi ponsel anda semau kita berbeda dengan android yang belum di root pasti di batasi oleh pengembang tidak heran pengembang android membatasi itu karena untuk melindungi hakcipta nya dan melindungi sofeware bawaan agar tetap stabil dan berjalan lancar.

Meskipun melakukan root di android banyak resiko akan tetapi sebagian orang sering melakukan rooot di android dengan alasan tertentu untuk mengejar kepuasan dan tentunya bisa mengotak atik android yang saya miliki dan ada juga karena terkendala ingin mengahpus aplikasi bawaan android karena banyak nya aplikasi bawaan yang sebenarnya tidak di perlukan sehingga penyimpanan cepet penuh hal ini lah yang menyebabkan seorang melakukan root.

Manfaat bila android anda sudah melakukan root anda bisa mengotak atik sistem android, mengganti custom rom bawaan, menghapus aplikasi bawaan android dan menambah RAM di ponsel, banyak pertanyaan kok bisa saat melakukan root android RAM bisa bertambah sebetul nya RAM tidak bertambah hanya saja kita bisa menonaktifkan aplikasi yang berjalan di latar belakang layar sehingga saat kita menajalankan suatu aplikasi RAM akan bekerja di satu aplikasi yang sudah di buka tadi berbeda dengan ponsel sebelum root banyak aplikasi yang berjalan secara otomatis sehingga RAM terbagi dan bekerja lebih lama dan itu sudah bawaan pengembang sehingga tak jarang kita sering menemui penyimpanan penuh dan android panas dan kinerja android terasa berkurang karena RAM tidak fokus di satu aplikasi.

Kekurangan saat kita melakukan root di android yang perlu di perhatikan atau di pertimbangkan terlebih dahulu sudah mantapkah akan melakukan proses root ini karena banyak resiko yang perlu anda tahu apa saja resiko bila anda gagal mealukan root di android anda salah satu bootlop atau layar hitam biasanya di ponsel di tandai logo MI saja, rentan terhadap firus, sering eror atau android sering melakukan restart sendiri dan hilangnya garasi tentunya garansi ini tidak di butuhkan bila ponsel anda dalam kondisi baik-baik saja akan tetapi ya nama nya barang elektronik apa lagi android di gunakan setiap hari tidak jarang mengalami kerusakan perlu di perhatikan agar anda tidak mengeluarkan biaya tambahan.

Baiklah meskipun root di android banyak resiko dan anda tetap ingin melakukan nya berikut cara root android xiaomi resmi 4x :

Cara Root Android Redmi 4X Menggunakan PC

Kenapa root android xiaomi redmi 4x menggunakan pc karena pihak pengembang tentunya lebih di perketat keamanan nya sehingga tidak cukup hanya kita melakukan root langsung di android semakin tinggi versi android yang di bawa semakin rumit pula kita menembusnya mungkin android versi terdahulu root di android langsung sudah tembus untuk sekarang tidak tembus dan bila kita paksa pasang aplikasinya langsung tidak opsi apapun yang muncul intinya kita di haruskan menghapus aplikasi tersebut karena terdeteksi firus, berikut langkah-langkah root android di redmi 4x dengan aman.

1. Langkah pertama kita aktifkan terlebih dahulu opsi pengembang dengan car masuk ” tentang ponsel ” lalu klik 3-5 kali ” versi MIUI ” sampai ada keterangan opsi pengembang sudah aktif biasanya muncul notifikasi kemudian menghilang untuk masuk ke mode pengembang kembali ke tampilan awal pengaturan geser ke bawah cari ” setelah tambahan ” geser ke bawah lagi cari ” opsi pengembang ” aktifkan ” buka kunci OEM, status MI unlock dan debugging USB “.

2. Langkah kedua download terlebih dahulu bahan-bahan nya untuk root xiaomi redmi 4x :

3. Langkah ke tiga Unlock Bootloader terlebih dahulu berikut bahan-bahan nya

pasang Minimal adb fastboot terlebih dahulu di pc kemudia buka casing penutup belakang android anda kemudia keluarkan sim card dan buka penutup mesin cari tets point dengan cara menggabukan kedua titik test point nya sebelum itu kita sambungkan kabel usb ke android agar tidak mudah goyang dan lebih mudah kabel usb yang di android yang di pasang tidak usha di copot terlebih dahulu akan tetapi yang di sambungkan ke pc yang di cabut agar proses ini berjalan dengan lancar, cabut connector baterai hubungkan kedua test point tadi. Tangan kanan fokus menghubungkan test point tangan kiri ke pc setelah test point di hubungkan kabel usb ke pc lalu buka device manager di pc anda lalu cek apakah driver nya sudah terhubung kemudia tutup.

Langkah berikutnya extrad dulu bahan UBL yang sudah di download tadi tempat file yang menurut anda mudah di temukan sehingga mudah kita temukan kita buka MIflash yang sudah di download tadi buka lalu klik pojok kanan atas lalu cari folder UBL yang sudah di extrad kemudia kita klik flash tunggu proses ini sampai selesai proses flash hanya butuh dua menit saja kemudia hidupan ponsel anda lalu masuk ke opsi pengembang lalu cek ” Status MI Unlock ” apakah proses di atas berhasil tentunya bila mengikuti cara di atas kan berhasil.

4. Langkah ke empat Pemasangan TWRP Redmi 4x

  • Pasang terlebih dahulu driver Qualcom windows7 32 dan 64 bit disini
  • File TWRP

pasang driver Qualcom sesuai tipe windows anda di pc kemudia extrade TWRP yang sudah di download kemudian matikan android anda dan masuk ke mode fastboot dengan cara tekan tombol volume bawah dan tombol power secara bersamaan tahan dan lepaskan tombol power sampai masuk ke mode fastboot seperti gambar di bawah ini :

Mode Fastboot di android xiaomi

Hubungkan android ke pc anda dengan kabel data bawaan android atau usb yang baik dan bagus kemudian jalan kan twrp-installer.bat di pc lalu tekan sembarang tombol lalu enter nah intinya di sisni pastikan android terdeteksi sampai di atas muncul tulisan make sure you’re in fastboot mode kemudai tekan enter. Tunggu sampai muncul gambar seperti di bawah ini :

Proses pemasangan TWRP

Tekan tombol apa saja makan android anda akan masuk ke menu TWRP berikut tampilan TWRP :

Pemasangan Magisk dan Root Checker

Magisk adalah aplikasi root android yang populer yang sudah banyak di gunakan untuk melakukan root android khusus nya xiaomi redmi 4x sudah terbukti berhasil dan aman tentunya, berikut cara root xiaomi redmi 4x dengan magisk :

Pasang APK magisk dan simpan magisk ZIP di penyimpanan internal maupun internal usahakan di luar folder agar kita mudah mencari nya.

Pemasangan Magisk dengan TWRP

Masuk ke menu TWRP klik tombol instal kemudia cari fila magisk.zip yang sudah di download kemudia tingga pilih instal image tunggu prose selesai secara otomatis android anda akan melakukna reboot dan apakah aplikasi magisk sudah terpasang di android anda bila sudah terpasang berarti android anda berhasil melakukan root, tampilan magisk di android seperti di bawah ini :

Tampilan apk magisk di menu

Lalu download root checker di playstore untuk memastikan apakah ponsel kita berhasil melakukan root berikut keterangan android bila berhasil melakukan root :

cek root dengan root checker

Bila muncul notifikasi berwarna hijau berarti proses root sudah berhasil dan selamat bahwa android anda sudah dalam keadaan root cukup mudah bukan cara root android redmi 4x dengan komputer semoga bermanfaat.

Baca juga :

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here