Home Printer Cara memperbaiki Printer Canon Tidak Mau Scan

Cara memperbaiki Printer Canon Tidak Mau Scan

0

Cara memperbaiki Printer Canon Tidak Mau Scan – Di era globalisasi seiring kemajuan jaman printer bukan hal yang asing lagi printer yang dulu nya hanya sebagai mencetak dokumen foto dan lain nya sekarang sudah bisa di di lengkapi scan, printer dan scan yang dulu nya terpisah sekarang sudah bisa di lakukan satu perangkat, sperti elektronik lain nya, masalah yang muncul di printer adalah alat alat scan tidak dapat berfungsi, penyebab alat scan tidak berfungsi serta apa solusinya, sebenar nya kita bisa memperbaikinya sendiri selama bisa memperbaiki sendiri kita tidak usah harus terburu-buru membawa ketukang service.

Hal pertama di lakukan saat printer tidak bisa scan adalah sebagai berikut.

Berikut adalah beberapa cara yang bisa anda lakukan jika perangkat printer multifungsi yang dimiliki tidak dapat melakukan scanning.

Reset Printer

Hal pertama yang harus dilakukan jika printer tidak bisa scan adalah mereset kembali printer. Inilah Caranya:

  • Menyalakan printer, Jika printer belum menyala tekan tombol power.
  • Cabut kabel power dari sumber listrik.
  • Tunggulah15 detik, dan colokan kembali kabel listrik.
  • Tunggu sampai menyala kembali.
  • Cobalah lakukan scanning kembali.
  • Jika kamu sudah melakukan cara di atas maka scan akan bisa di gunakan kembali.

Instal Ulang Driver Printer

Jika cara pertama untuk mengatasi printer tidak bisa scan belum berhasil, cobalah cara berikutnya, yaitu menggunakan CD instal. Setiap printer pasti mempunyai CD driver bawaan lalu instal masing-masing pada saat awal instalasi. Akan tetapi kalau CD driver nya tidak punya bisa kita download driver sesuai tipe printer anda, di sini kita akan mencoba instal driver ulang printer. Langkah-langkahnya seperti berikut ini berikut.

  • Pertama, uninstal dulu program printer di komputer kamu.
  • Kemudian itu masukan CD instalnya ke dalam CD Driver
  • Tunggu sampai muncul halaman instal
  • Instal seperti biasa.

Setelah semua tahapan instal sudah dilakukan, cobalah untuk kembali menggunakan scanner. Langkah ini adalah cara yang paling umum dilakukan jika scanner pada printer tidak bisa digunakan.

Cek Driver Apakah Kompotable

Jika printer masih tidak bisa di lakukan scan setelah melakukan cara di atas coba cek driver mungkin driver korup atau tidak kompotable dengan komputer anda, coba update driver di laptop anda hapus driver printer yang sudah di instal, setelah itu lakukan cara kedua yaitu instal driver lagi karena bisa saja bukan driver printer akan tetapi dari laptop tidak suport dengan laptop anda.

Tempat Instalasi Salah

Kebanyakan instal aplikasi umum itu folder C  mungkin instal driver printer anda tidak di folder C atau di tempat semesti nya karena sangat berpengaruh sehingga tidak maksimal saat di jalankan, segara lakukan unistal driver lalu instal lagi driver nya lalu restart laptop dan printer anda.

Cek Port Kabel

Jika cara keempat masih belum berhasil untuk memperbaiki printer yang tida bisa scan juga, sebaiknya periksa port kabelnya. Mungkin kabel rusak bisa mempengaruhi mesin printer terutama pada bagian scanner. Oleh sebab itu, untuk mengetahui port kabelnya masih bagus atau tidak adalah dengan menggunakan port kabel lain. Jika pada saat menggunakan port kabel justru proses scanning bisa bekerja, maka permasalahan ada pada port kabel dan mesin printer tidak ada masalah. Untuk mengatasi hal ini, kamu tinggal membeli kabel yang sesuai dengan jenis kabel printernya.

Cek Scannernya

Apabila semua poin diatas sudah dilakukan dan printer masih tidak bisa untuk melakukan scanning / scan, maka bisa di pastikan mungkin salah satu komponen atau alat ada yang sudah rusak atau tidak berfungsi seperti mestinya atau sudah lemah, maka saran saya bawa tukang service.

Tips Dari Saya

Tips dari saya kalau membeli alat elektronik baik printer atau yang lain beli lah yang baru jangan yang bekas karena kalau rusak anda akan rugi dua kali, beli lah yang baru dan bergaransi sehingga bila ada kerusakan bisa kita kembalikan dan anda dapat baru tanpa harus membawa ketukang srvice lagi.

Baca Juga:

Itulah cara mengatasi printer canon tidak bisa scan yang dapat kamu tangani sendiri tanpa harus membawa ke tukang service. Semoga bisa bermanfaat buat anda semua.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here